-->

Screen Sharing Dan Voip Gratis Dari Join.me

Setelah lama gak aktif nulis di blog, kali ini saya mempunyai kesempatan untuk berbagi informasi lagi untuk para pengunjung yang kebetulan singgah di blog yang sangat sederhanan ini.
Kali ini saya mempunyai info menarik bagi anda yang ingin ber Voip ria bersama teman ataupun dengan keluarga yang berdomisili nun jauh disana.

Seperti yang tertulis di judul artikel diatas, anda bisa langsung mencoba untuk merasakannya sendiri. Tidak perlu pakai registrasi apapun dan yang terpenting lagi gak ribet deh. Saya yakin anda akan sangat mudah untuk memahami aplikasi ini.

Langsung saja ke Join.me dan download aplikasinya ( Size : 1,5 MB ) kemudian install dan informasikan ke teman maupun keluarga anda. Tampilan aplikasinya seperti gambar di bawah ini.



Selain berguna untuk Voip, Join.me ini juga bisa di gunakan untuk screensharing, conference dan chating. Cukup lumayan menguntungkan bagi kita yang suka hal-hal berbau gratis , hehehe..

Dari pada penasaran mendingan langsung aja ke TKP ya..